Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2021

Pertemuan 11 Mixer (Alat Pengaduk)

Gambar
  Alat Pengaduk (Mixer) Assalamualaikum.. Selamat Pagi.. Semoga tetap semangat dan sehat selalu.. Hari ini kita akan membahas mengenai Alat Pengaduk/ Mixer minggu lalu telah membahas perawatan kipas angin selanjutnya yang akan kita pelajari  mengenai  perawatan dan perbaikan pada mixer. A.Tujuan Setelah menyelesaikan topik ini peserta diklat dapat: 1. Menyebutkan bagian-bagian komponen mixer dan fungsinya 2. Melalukan perawatan dan perbaikan mixer dengan benar dan tepat B.Materi Mixer digunakan untuk mengaduk bahan makanan di dalam mangkok Alat pengaduk dijalankan oleh motor universal melalui transmisi roda gigi dan biasanya mixer mempunyai beberapa kecepatan, jadi motor listrik dapat diatur kecepatannya, kecepatan rendah, sedang dan tinggi melalui saklar pengatur yang berfungsi sebagai pengatur tegangan yang masuk pada motor. 1. Kerusakan dan Cara Perbaikan Kerusakan dan cara memperbaiki bagian-bagian mixer Kerusakan pada motor Kerusakan ini disebabkan karena: a. Tegangan yang dipakai